Thursday, July 3, 2014

Cireng CemiL



Produk : Nugget Ikan

Bahan : Tepung kanji, Tepung terigu, Air, Merica bubuk, garam, dll
Netto : 200 gram ( isi 10 pcs / bungkus )

Harga : 7ribu


Apa Itu Cireng?

Cireng merupakan kudapan/cemilan yang terbuat dari Aci (tepung tapioca) lalu Digoreng atau disingkat dengan Cireng (aci-digoreng). Bahan makanan ini antara lain terdiri dari tepung kanji, tepung terigu, air, merica bubuk, garam, bawang putih, kedelai, daun bawang dan minyak goreng.


Cireng merupakan makanan tradisional yang berasal dari tatar sunda dan sangat digemari di berbagai daerah lainnya. Dengan teksturnya yang khas, memberikan kesan tersendiri bagi mereka yang mencicipinya. 






Cireng polos ini begitu lembut dan sangat mudah diolah, hanya tinggal dipanaskan selama 2 menit saja, maka kelezatannya akan siap disajikan dan pasti disukai keluarga maupun rekan - rekan lainnya.

Cireng Polos ini sangat cocok dinikmati dalam berbagai suasana terutama ketika sedang bersantai. dengan ditemani minuman hangat maupun minuman dingin. Hidangan cireng yang istimewa ini tentu akan semakin menyemarakkan suasana bersantai Anda dan keluarga.







Cara Penyajian:
1. Goreng Cireng selama 2 – 3 menit (tergantung selera)
2. Sajikan Cireng dalam keadaan hangat dengan bumbu pecel/ saos/cabe rawit / polos,dll









No comments:

Post a Comment